Banyak wanita mengaku senang dengan bad boys.Tetapi tak sedikit juga yang mengaku senang dengan pria baik-baik. Hanya saja,tak banyak wanita tahu bagaimana ciri pria baik-baik yang sebenarnya. Dikutipdari All Women Stalk ada 6 ciri pria baik-baik.
1. Beriman
Sudah tentu banyak wanita yang menginginkanpasangannya beriman dan menjadi pria yang taat. Karena, jika pada Tuhan iataat, maka menghormati Anda sebagai pasangan pun akan sangat mungkin dilakukan.
2. Jujur
Pria baik tidak pernah bohong. Karena, sesuaidengan point nomor 1, bahwa pria baik adalah yang beriman. Jadi, jika beriman,kemungkinan untuk berbohong akan sangat kecil dilakukan.
3. Pandai mengelola keuangan
Pria baik-baik pandai mengelola keuangan.Dalam pikirannya, orientasi masa depan berujung pada kesuksesan. Jadi,bagaimanapun caranya, ia akan menghemat sedemikian rupa finansialnya untukkesuksesan di masa depan.
4. Memiliki humor yang segar
Salah satu cara menarik perhatian wanitaadalah dengan memberikan humor-humor segar. Trik ini tak hanya dapat menilaiseorang pria cerdas atau tidak, tetapi juga dapat memberikan penilaian bahwapria tersebut baik-baik atau tidak.
5. Sayang keluarga
Pria baik-baik dapat dilihat dari bagaimana iamemperlakukan keluarganya. Jika ia sayang dan sepenuhnya peduli terhadapkeluarga, maka bisa dipastikan bahwa ia adalah pria baik-baik.
6. Menghormati
Ia akan menghormati pasangannya sepertibagaimana menghormati keluarganya. Percayalah, pria yang selalu hormat dan taatpada keluarga adalah ciri pria yang baik.
Jadi, bagaimana dengan pasangan Anda?
Sumber
SHARE THIS POST:
0 comments:
Post a Comment